Serbu serbuan perang tak seperti
Langkah komando yang menggertak tak seperti
Selebih dari kata awal seperti dan seperti
Lebih dari mimik setan setan
Menakutkan bahkan menggigil rasa menjajak
Semalam.....
Terkumpul sebongkah harapan
Terangkatlah oleh getaran angin
Jatuh.......
Pecah sudah berpartikel partikel
Ah binasanya daku
Setelanya hilangku sekejap
Teriringi nada angin mengerikan

Tidak ada komentar: